Jumat, 28 Februari 2014

Cerita Humor

Kekasih Idaman

Ada sepasang kekasih sedang berduaan. Si cewek bangga mendapatkan cowok seperti pacarnya sekarang ini. Badannya si cowok macho dan mukanya cool habis. Yang dibayangkan si cewek adalah tentu dia sangat perkasa di saat jadi suaminya kelak.

Inem : "Bang benar hanya aku kekasih kamu ?"
Paijo : "Benar dik "
Inem : "Oh bahagianya aku."
Paijo : "Akupun demikian sayang."
Inem : "Abang tentu sangat perkasa di tempat tidur ya."
Paijo : "Memang dik sudah banyak buktinya, tanya saja si ratih, lina, dita, tante sofi, tante lola, tante siska."
Inem : (lalu jatuh pingsan)
Paijo : ......................?

Ya udah! 10.000 dapet dua, tapi gak bisa kurang lagi!

Pembeli: "Pak, ikan cupang-nya satunya berapa?"
Penjual ikan: "Lima ribu dek."
Pembeli: "Wah, mahal banget tuh pak, kalo lima jadi Rp 25.000,- gimana?"
Penjual ikan: "Wah, belum dapet tuh dek . . . "
Didengar oleh teman yang ingin memasukan si penjual dan pembeli ke dalam toples berisi air.


Santai dulu lah, masih sempat kok . . .

Mahasiswa #1: "Jam berapa sekarang?"
Mahasiswa #2: "Jam 11.00"
Mahasiswa #1: (buru-buru) "Anjrit! Gue telat!!"
Mahasiswa #2: "Kuliah jam 11?"
Mahasiswa #1: "Enggak. Kuliah jam 9.00"
Kantin universitas, didengar oleh mahasiswa lain yang ingin men-tattoo jadwal kuliah di muka si mahasiswa #1.


Lurus tidak lurus, semua di tangan Tuhan . . .

Tukang parkir: "Yaak, terooos, terooos! Balas kanannn, kanannn . . . jangan dibalas, jangan dibalas, biar Tuhan yang membalas!!"
Parkiran melawai, didengar oleh supir yang langsung minta Tuhan membalas si tukang parkir.


Memangnya lo pikir gw ada dimana?

Rekan X: "Y, Pak Z ada di Sunter gak?"
Rekan Y di Sunter: "Nggak ada man! Dia ada di sini!"
Sunter, didengar oleh rekan lain yang langsung mengecek lokasi dirinya sendiri lewat GPS.


Karena saya adalah karyawan yang penuh inisiatif . . .

Bos majalah: "Bagaimana distribusi majalah? Sudah selesai apa ada kendala?"
Karyawan baru: "Sudah pak! Semua sudah di cancel sesuai jadwal!"
Bos majalah: "Hah?! Kok di cancel?! Kenapa bisa di cancel?!"
Karyawan lama: "Maaf pak, mungkin maksudnya di handle pak. Semua sudah selesai kok pak."
Pulogadung, didengar karyawan-karyawan lain yang panik melihat bos-nya hampir kena serangan jantung.


Target pembaca kami banyak di Timur Tengah . . .

Klien: "Mbak, kenapa bulan ini kok majalahnya telat terbit ya?"
AE majalah: "Aduh mbak, bulan ini ada mesin baru di percetakan, jadinya mesti di kaligrafi ulang warna cetaknya."
Didengar oleh rekan AE yang berusaha mengingat-ingat kapan redaksi memutuskan untuk menggunakan bahasa Arab untuk majalahnya.


Bener-bener anak mama . . .

Ibu muda yang baru melahirkan: "Aduuh, suster, itu anak siapa sih yang nangis? Berisik banget!"
Suster: "Itu anak ibu . . ."
Rumah sakit bersalin di jakarta, didengar oleh suster yang merasa kasihan dengan bayi tersebut.


Percaya deh, gua ngerti layout kok!

Account Executive Pede Abis: "Jadi format-nya print ad-nya nanti vertikal."
Art Director: "Ok... Memanjang ke atas ya..."
Account Executive Pede Abis: "Ya, gak dong… Format-nya vertikal berarti memanjang ke samping!"
Didengar Account Manager yang kini faham kenapa pekerjaan banyak yang salah.


Penjual yang baik...

Pelanggan: "Bang, bayar bang..."
Penjual: "Tadi makan pake apa aja ya?"
Pelanggan: "Nasi, ayam goreng, es teh tawar..."
Penjual: "Ayam goreng 7000, es teh tawar 1000, tadi nasinya setengah atau separo mas?"
Pelanggan: "Itung nya per butir aja deh bang!"
Didengar pelanggan yang langsung menambah nasi yang akan dihitung satu juga akhirnya.


Udah coba dinyalain, pak?

Penelpon ke PLN: "Mbak... Mau complain nih... Kok lampunya mati-padam, mati-padam melulu?"
CS: udah coba dinyalain pak?
Didengar CS PLN yang setengah mati menahan ketawa..........



Ke KFC
AKU : Halooo… apa btol ni KFC? KFC : Iya… Mau pesan apa? AKU : Ada ayam? KFC: Owh ada.. AKU : Boleh ga diadu sama ayam jago saya? KFC: *tutup telepon* *pake tudung saji*
AKU : Halloh KFC ini? KFC: Iya betul? Oow ini yg tadi telpon yaaa?! Jgn bercanda lo!! AKU : Enggak mbak. Mau tanya makanan ini… Masih ada ayam? KFC : Ada..! AKU : Nasi sama eskrim ada? KFC : Masih ada juga! AKU : Kasian sekali. Ga laku yaaa…?! KFC : Cetaann! Dasar orang gilaaaa!! *gigit kabel telpon*
AKU : Hallo KFC? KFC : Orang gilaaa tadi lo ya?! Jangan main2!! AKU : Iya maaf. Mau tanya, apa ini buka 24 jam? KFC : Iya… Kenapa mau pesan? AKU : Eggak… Cuma kasian aja, kok nggak tidur tidur sih.. KFC : SARAP! *banting telpon*
AKU : Hallo ini KFC? KFC : Elo jgn macam2 cott! Gue cari gue gebukin baru tau rasa lu..!!! AKU : Maaf… serius sekarang saya mau pesan makan niih.. KFC : Nach gitu dong! Mau pesan apa? AKU : Bubur kacang ijo ada?? KFC : Kampret... ( mati kejang2 ) wkwkwk
Jadi inti status ini : siapa yg like dan komen gua doain banyak rezeki, amin
_______________________________________________________________
#DOMPET KEJEBUR#
Terdengar suara ibu" minta tolong.
Ibu: tolong.toloong..dompet saya kejebur! Tiba-tiba ada seorang pemuda lewat.
Bagaz: ada apa ya buk?
Ibu: tolong ambilkn dompet saya mas, dompet saya jatuh di kolam itu.
Pemuda: Wah, kalau saya mau ngambilkan, ibu mau kasih saya apa?(nada belagu)
Ibu: saya kasih uang 50ribu deh.
Bagaz: bener nih?
Ibu: iya mas,tolong ambilkan! Kemudian pemuda itu masuk ke dalam kolam dan mengambil dompet itu sampai basah kuyup.
Bagaz: Nih bu, dompetnyee.
Sesuai janjinya, ibu itu mengambil uang dr dlam dompetnya.
Ibu: wah,saya ga punya uang 50ribuan,adanya 100ribuan.nanti saya minta kembalianya ya.
Bagaz: Waduh,saya jg gak bawa uang nih.
Ibu: haduh,gmana yaa!?
Bagaz : Gini aja bu, dompetnye dijeburin lgi.trus saya ambilkan lagi. Jadinya kan pas 100ribu buat saya.
Ibu: ??*#nelensandal
____________________________________________________________________
Suatu ketika si A dan si B sedang asyik ngobrol sambil nonton sepakbola di depan TV

A : "Hei B, aku punya pertanyaan nih..."
B : "Pertanyaan apa seh A...?"
A : "Kenapa penjaga gawang boleh nangkap bola pake tangan...?"
B : "Ya emang aturan main sepakbola kayak gitu..."
A : "Itu mah jawaban klise!"
B : "Trus kenapa dong?"
A : "Karena dia pakek sarung tangan..."
B : "Ooo iya yach..."
___________________________________________________________________
Arya Wiguna : "Subur waktumu sudah habis.. cepat atau lambat. ............................................................. Komputermu akan mati,mau nambah apa kagak ?? eyang subur : iya bang gwe nambah 1000... (beberapa saat kemudian)
eyang subur : bang dari tadi kok gak nambah2 nie bang waktunya..? arya wiguna : udah gwe tmbahin subur.
eyang subur : boong loe.
arya wiguna : demi TUHAAAN...(nggedor2 LCD)
­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­
Udin : Cok ,mana kata yang bener A.Anak Yatim Itu di pukuli Ayahnya B.Anak yatim itu dipukulkan ayahnya
Ucok : yang A.dong Anak Yatim dipukuli Ayahnya
Udin : Salah
Ucok : terus apaan dong ??
Udin : nggak ada yang bener,Anak Yatim mana punya Ayah??
_______________________________________________________________________
BULE DAN BU KADES


Ada seorang gadis bule yg sangatcantik yg ikut dalam arisan ibu2 bersamaan dengan Bu KaDes.
Begitu melihat gadis bule ini, beberapa ibu2 berbisik : "Jangan2 Lonte" (pelacur) Gadis bule itu mendengar & dia pun bertanya kepada Bu
Bule: "Apa artinya Lonte...??" Karena malu, ibu KaDes pun menjawab dengan lembut : "Lonte itu, artinya adalah cantik" Begitu gadis bule ini dapat giliran untuk memperkenalkan dirinya, dia pun berkata: "Met pagi ibu2 yg Lonte2, terutama sekaliBu KaDes yg paling Lonte"
Waduuuh.....??? ?!! #sambil tepok jidat... Wakakakakakakakakak
Jadi Inti Status Ini : Siapa Yang Like & Coment Status Ini Semoga Diperlancar Dalam Hal Apapun
Pak Susilo Bambang Yudhoyono Telah Berhasil Menyingkat Namanya Menjadi SBY. Tapi Dia Bingung Dalam Memilih Ketua KPK. Karna Nama Para Calon Kalo Disingkat Jadi Pada Lucu Lucu..
1. Satrio Priyono Budhi Utomo (SPBU)
2. Narto Komar Baharudin (NarKoBa)
3. Busyro Burhan Ahmad Yamin (BuBur AYam)
4. Bakhlul Somad (BakSo)
5. Citro Lukito Basuki (CiLukBa)
6. Hamdan Hamid Hasibuan (Hahaha)
7. Ahmad Sadaryo Utomo (ASU)
_______________________________________________________________
Dalam sebuah pelajaran matematika, Ibu guru bertanya kepada murid.
Ibu Guru : Kaki ayam ada berapa, Bonar ? Bonar : Dua bu Ibu Guru : Bagus, sekarang jojon, kaki kambing ada berapa ? Jojon : Delapan Ibu Guru Ibu Guru : Bagaimana bisa begitu ? Jojon : Coba hitung, 2 kaki depan, 2 kaki belakang, 2 kaki kiri dan 2 kaki kanan. Kan 2+2+2+2=8 Ibu Guru : Jojon, sungguh pintar kau seperti pejabat saja.
Doni dan Tono adalah sahabat sejati, keduanya baru saja di karuniai seorang anak. dan pada suatu saat meraka bertemu terjadilah percakapan berikut.
Doni : No, anak lo namanya siapa? Tono : Azis, ambil dari Al-quran tuh Doni : anak gue namanya juga ambil dari Al-quran Tono : siapa? Doni : Saitonirojim
______________________________________________________________________ 
Petugas pom bensin Vs Ahmed
Ahmed : full tank ya mas... Petugas : maaf pak, ga bisa Ahmed : kenapa ga bisa mas ? Petugas : pokoknya ga bisa... Ahmed : apa tank motor saya kegedean mas ? Petugas : ga koq pak... Ahmed : apa bensin abis mas... Petugas : ga juga pak Ahmed : kenapa sih lo...dari tadi jawabnya ga juga ga koq ga boleh, gitu mulu Petugas : *marah, Ehh...kalo beli bensin mikir dong...masa 5rb mnta full tank emang ni POM punya nenek lo Ahmed : ??? *n*irr!!
______________________________________________________________________
Tukang Becak dan Kuntilanak

Malam yang dingin. Seorang tukang becak manyun karena gak dapat penumpang dari sore. Akhirnya si tukang becak memutuskan untuk pulang. Dalam perjalanan pulang, tiba-tiba muncul seorang wanita berambut panjang memanggilnya. "Wah, penumpang nih," pikir si tukang becak. Akhirnya wanita itu naik.

Tukang becak: "Mau kemana, dik?"

"Jalan aja pak, nanti
saya beritau" jawab wanita itu datar.

Ketika sampai di dekat kuburan, Tiba-tiba menyuruh becak berhenti. “Stop, bang...”,katanya.

Pada saat si wanita turun, tukang becak melihat ternyata kaki wanita berambut panjang itu tidak menyentuh tanah.

Serta merta si tukang becak berkata sambil mengigil :"Hiiii....Kuntilanakkkkkkkkk......"

Dengan spontan wanita itu melirik sinis ke arah si tukang becak : "Biarin…daripada lu, tukang becak!"
Lucu gak sih?? Ngakak gak sih? Heheheh semoga aneka percakapan lucu tadi bisa menghibur sobat semua, kalau gak lucu, aduh kasihan kan dah capek capek membacanya. Ehem pasti lucu kan, kalau gak lucu gak mungkin banget deh mbaca sampai akhir cerita. Okay bro & sobat semua makasih dah mampir.
Dialog Andi
Andi :
Kenapa kamu sampai di akhirat ini?
Alan :
Suatu hari,aku pulang dari kantor dan aku
mendapati istriku tanpa busana dan dalam
keadaan gugup,Intuisiku mengatakan bahwa
dia habis menyeleweng, dengan sangat marah
kulemparkan kulkasku ke arah seorang laki-laki
yang kutemui berdiri di depan rumahku hingga
dia tewas , ternyata dia cuma tetanggaku yang
kebetulan lewat Dan karena kesalahan itu,
pengadilan memutuskan hukuman mati bagiku.
Kalau kamu kenapa?
Andi :
Suatu hari aku baru pulang dari kantor,aku berdiri
di depan rumah tetanggaku,bermaksud meminjam
tangga,tetapi tiba-tiba sebuah kulkas melayang
ke arahku,dan tahu-tahu aku berada di sini.
Alan :
Kalau begitu,kau pasti orang yang kulempar,
maafkanlah aku.
Andi :
Tidak apa-apa.
Alan :
Kalau kamu kenapa bisa tiba di sini?
(tanya Alan pada salah seorang pria yang
berdiri di sampingnya)
Pria :
Akulah orang yang berada di dalam kulkas itu.

=========

Mona, seorang gadis cantik ditaksir empat orang pria. Pria pertama adalah seorang
pegawai PT Telkom, pria kedua pegawai PT Pos Indonesia, ketiga seorang dokter, dan
yang terakhir seorang Guru SMA.

Moli temannya sekamar merasa yakin, bahwa Mona hanya akan memilih tiga pria pertama,
sedangkan pria ke empat, yakni guru SMA, pasti tidak akan dipilih. Ternyata Mona
malahan milih si guru itu. Moli penasaran, dan bertanya alasan Mona.

Mona :
"Ah, orang telkom bisanya cuma tiga menit, lewat itu harus 'masukkin' lagi, kadang
suka 'macet' lagi...
Yang pegawai Pos Indonesia, belum apa-apa sudah nanya dulu, mau yang kilat atau yang
biasa aja...
Terus kalau yang dokter itu, baru masuk kamar, sudah nyuruh buka baju, pegang sana
pegang sini, selesai, keluar...
Tapi kalo guru itu... kan enak, dari awal dibahas, bincang, dikupas, sedikit demi
sedikit.. penuh kesabaran, kelembutan, dan kehangatan, serta pengertian. Selesai
dikupas, nanya, sudah ngerti belum, kalau saya jawab belum.. diulangi lagi dari awal,
wow kan asyik!"

By:Arek PMR Madsanpa

Posting Komentar

بِسْمِ اللّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ